Puser adalah sebuah pedukuhan yang terletak di Pebukitan Menoreh dengan elevasi hingga 500 m dpl. Sorotanon termasuk salah satu pedukuhan di Desa Banjararum, kecamatan Kalibawang di Kabupaten Kulon Progo, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia. Sorotanon merupakan salah satu kawasan Agropolitan di Kabupaten Kulonprogo.
Pedukuhan Puser terletak di bagian timur Pedukuhan Bagunrejo, di sebelah selatan Pedukuhan Sumbersari, disebelah barat Pedukuhan Blumbang dan di sebelah utara Pedukuhan Bangunrejo.
Ada beberapa lokasi kunjungan di Pedukuhan Puser diantaranya perbukitan dimana kita dapat melihat pemandangan yang indah di bawah bukit dan persawahan sebagai kawasan argopolitan Desa Banjararum.
No comments:
Post a Comment